Kamis, 24 Mei 2012

FASTRON GOLD 5W-30







FASTRON GOLD 5W-30

Kali pertama dikenalkan pada 1 Oktober 2010, Fastron Gold menjadi oli pertama di Indonesia yang memenuhi sertifikasi API SN/CF atau yang tertinggi. Kualitasnya telah teruji di ajang Mercedes-Benz Pertamina C-Class Touring Championship di Sirkuit Sentul. Tak mengherankan mendapatkan approval dari Mercedes-Benz (Sheet 229.51), ACEA (C3-08), BMW (Long Life 04), Volkswagen-VW (502 00/505 00) & Porsche. Mampu menjaga performa mesin senantiasa optimal di ajang balap ataupun pemakaian sehari-hari. Serta menjadikan konsumsi bbm lebih irit.